Ambon (Jumat,18 Agustus 2023) bertempat di halaman depan Pengadilan Negeri Ambon telah dilaksanakan Jalan Sehat Keluarga Besar 4 Lingkungan Peradilan Mahkamah Agung Sewilayah Maluku Dalam Rangka HUT Kemerdekaan RI Ke-78 dan HUT MA RI Ke-78. Kegiatan ini berlangsung meriah karena diakhir acara ada pembagian Doorprize dengan hadiah utama Mesin Cuci dan hadiah menarik lainnya seperti Kulkas.